Senin, 08 Oktober 2012

Ragam Bahasa


Sifat – sifat Ragam Bahasa
1.       Baku
Ragam bahasa ilmu harus mengikuti kaidah-kaidah bahasabaku, yaitu dalam ragam tulis menggunakan ejaan yang  baku, yakni EYD, dan dalam ragam lisan menggunakan ucapan yang baku, menggunakan kata-kata,  struktur frasa, dan kalimat yang baku atau sudah dibakukan.
2.       Konotatif
Makna yang tidak sebenarnya.
Misalnya : ayahku membawa buah tangan dari Amerika.
3.       Berkomunikas dengan pikiran bukan perasaaan
Bersifat tenang, jelas,  tidak berlebih-lebihan atau hemat dantidak emosional.
4.       Kohesif
Agar tercipta hubungang ramatikan taraunsur-unsur, baik dalam kalimat maupun dalam alinea, dan juga hubungan antara alinea yang satu dengan alinea yang lainnya bersifat padu makadi gunakan alat-alat penghubung, seperti kata-kata penunjuk, dan kata-kata penghubung.
5.       Koheren
Semua unsur pembentuk kalimat atau alinea mendukung satu makna atau ide pokok.
6.       Mengutamakan kalimat pasif
7.       Konsisten
Konsisten dalam segala hal, misalnya dalam penggunaan istilah, singkatan, tanda-tanda, dan juga penggunaan kata ganti diri
8.       Logis
Ide atau pesan yang disampaikan melalui bahasa Indonesia ragam ilmiah dapat diterima akal
9.       Efektif
Ide yang diungkapkan sesuai dengan ide yang dimaksudkan baik oleh penutur atau oleh penulis, maupun oleh penyimak atau pembaca.
10.   Kuantitatif
Keteranganyang dikemukakanpadakalimatdapatdiukursecarapasti











Tidak ada komentar:

Posting Komentar